Kecerdasan yang dominan di dalam otak seorang ilmuwan adalah kecerdasan logis-matematis. Buku Seri Multiple Intelligences: Mari Mengintip Otak Ilmuwan, menjabarkan segala sesuatu mengenai kecerdasan logis matematis yang dimiliki oleh ilmuwan itu. Mulai dari ciri-ciri orang yang mempunyai kecerdasan logis-matematis; proses berpikir orang yang mempunyai kecerdasan logis-matematis; proses pengambi…
Udara sangat penting bagi semua makhluk hidup. Siang dan malam, semua makhluk hidup memerlukan udar untuk bernapas. Udara tidak dapat dilihat, tetapi dapat dirasakan. Sifat udara, di antaranya ada di mana-mana, bergerak atau dinamakan angin, dan di tempat yang panas, udara bergerak naik sehingga diganti udara yang dingin.
Filosofi pendidikan dalam pengembangan Kurikulum 2013 berbasis pada nilai-nilai luhur, nilai akademik, kebutuhan peserta didik dan masyarakat yang bertujuan untuk membangun sumber daya manusia Indonesia yang beriman, berkemanusian, berpengetahuan dan berketerampilan. Kerangka filosofis ini harus menjadi kerangka berpikir pendidik (guru) atau mindset guru dalam menyelenggarakan pendidikan itu se…
Buku Perspektif Matematika ini diperuntukkan siswa SMA/MA yang ingin mengem- bangkan kemampuan bernalar secara logis dan tetap mengedepankan kreativitas dan jiwa sosial. Selain berisi konsep-konsep matematika, buku ini juga memuat aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari. Dengan demikian, buku ini diharapkan dapat berfungsi sebagai panduan untuk menerapkan konsep matematika dalam kehidupan sehar…
Alam semesta diciptakan Tuhan dalam kesetimbangan sehingga mengikuti pola-pola keter- aturan. Walaupun sering tampak acak, sesungguhnya gejala-gejala alamiah itu terjadi secara teratur. Fisika merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan alam (IPA) yang mendasari perkembangan teknologi maju dan konsep hidup harmonis dengan alam. Fisika sebagai peretas jalan bagi teknologi. Produk-produk bertekn…
Buku Kimia Berbasis Eksperimen ini disajikan dengan mengutamakan data hasil eksperimen sebelum membicarakan suatu teori. Dengan begitu, buku ini dapat berfungsi sebagai panduan untuk menerapkan ilmu kimia dalam kehidupan sehari- hari. Buku ini disusun menggunakan pendekatan saintifik untuk mengembangkan kompetensi dasar pengetahuan, sikap spiritual, sikap sosial, dan keterampilan. Setiap konsep…
-
Buku Menjelajah Dunia Biologi ini disusun untuk mengajak siswa mengenal lebih dekat ilmu Biologi. Berbagai hal menarik mengenai Biologi dapat siswa temukan dalam buku ini. Materi yang disajikan bersifat up to date dan disertai contoh-contoh yang dapat dijumpai di lingkungan sekitar siswa. Selain itu, buku ini juga mengajak siswa terlibat aktif dalam kegiatan untuk menemukan dan memahami konsep-…
Buku pelajaran dengan judul “Matematika" ini disusun dengan menitikberatkan pada pencapaian hard skills dan soft skills pada peserta didik. Oleh karena itu, pembelajaran yang diberikannya pun dirancang dalam empat hal utama yang saling berkaitan, meliputi sikap spiritual (Kompetensi Inti 1), sikap sosial (Kompetensi Inti 2), pengetahuan (Kompetensi Inti 3), dan penerapan sikap dan nilai penge…
Buku pelajaran dengan judul “Matematika" ini disusun dengan menitikberatkan pada pencapaian hard skills dan soft skills pada peserta didik. Oleh karena itu, pembelajaran yang diberikannya pun dirancang dalam empat hal utama yang saling berkaitan, meliputi sikap spiritual (Kompetensi Inti 1), sikap sosial (Kompetensi Inti 2), pengetahuan (Kompetensi Inti 3), dan penerapan sikap dan nilai penge…
Buku ini dapat berfungsi sebagai panduan untuk menerapkan ilmu kimia dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini disusun menggunakan pendekatan saintifik untuk mengembangkan kompetensi dasar pengetahuan, sikap spiritual, sikap sosial, dan keterampilan. Setiap konsep dalam buku ini disajikan secara sederhana, ringkas, dan komunikatif sehingga mudah dipahami. Link Web berisi alamat website (internet) …
Alam semesta diciptakan Tuhan dalam kesetimbangan sehingga mengikuti pola-pola keteraturan. Walaupun sering tampak acak, sesungguhnya gejala-gejala alamiah itu garis besar isi dalam buku ini terjadi secara teratur. Fisika merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan alam (IPA) yang mendasari perkembangan teknologi maju dan konsep hidup harmonis dengan alam. Fisika sebagai peretas jalan bagi te…